Pamula merupakan tema personal yang saya desain dengan beberapa referensi, Tema ini dibuat clean dan elegant untuk membuat lebeih fresh serta memaksimalkan fitur dari fungsi blogger agar dapat meminimalisir penggunaan javascript atau json blogger. Tema ini memiliki kecepatan super cepat seperti tema-tema yang saya share sebelumnya, tapi pada tema yang saya buat sekarang terus menggunakan fungsi javascript dan tidak ada jQuery di dalamnya. Kemungkinan kalian tidak akan paham karena terbiasa dengan jQuery. Pada tema ini kalian akan mendapatkan beberapa fitur menarik seperti : Kecepatan Loading Super Ngebut Dengan memiliki loading yang cepat pasti dapat membuat pengunjung menjadi lebih betah sebab tidak perlu cari Artikel serupa meskipun yang disebabkan oleh loading lambat. Saya sudah mencoba untuk mengetest kecepatan dengan bantuan dari GTmetrix dan Pagespeed. Untuk melihat hasilnya bisa cek gambar berikut: Kecepatan loading ini sudah saya test sendiri menggunak
Mungkin untuk template sekarang sudah tidak ada lagi yang namanya Quick edit widget blogger yang dilambagnkan dengan obeng (screwdriver) dan kunci pas (wrench). Mungkin biasanya quick edit ini disebut tang dan obeng, namun yang benar adalah obeng dan kunci pas. Quick edit merupakan fitur yang tersemat pada tiap widget blogger. Berfungsi untuk shortcut (jalan pintas) yang memungkinkan pemilik blog mengedit widget-widget blognya langsung melalui halaman blognya, bukan melalui layout pada dashboard blog. Quick edit hanya dapat dilihat oleh pemilik blog ketika sedang login blogger. Sedangkan pengunjung tidak dapat melihat icon quick edit pada blog yang sedang dikunjunginya. Pemilik blog juga tidak akan dapat melihat icon quick edit walaupun itu blognya sendiri jika tidak login ke blog. Quick edit ini juga membuat blog menjadi tidak valid HTML5, karena itu sekarang banyak template blog yang menghilangkan Quick edit karena dapat membuat blog menjadi tidak valid HTML5. Cara Menghilangkan Icon